Laman

Kumpulan Doa seperti: Doa Qunut, Doa Doa Harian, Doa Tahniah , Doa Doa Nabi, Doa Sholat, dan Ayat-Ayat Al-Qur'an serta hadist Shohih

Bacaan Doa Penerang Hati dan Terjemahannya

Doa Penerang Hati. Sahabat yang dirahmati Allah Untuk pembahasan kali ini admin akan sedikit mengulas mengenai Doa Penerang hati. Doa Penerang hati merupakan doa yang sangat baik sekali,  Berikut ini Bacaan Doa penerang Hati yang dia jarkan Oleh Rosululloh SAW. 

رَبِّ اشْرَحْ لِي صَدْرِي وَيَسِّرْ لِي أَمْرِي . وَاحْلُلْ عُقْدَةً مِنْ لِسَانِي . يَفْقَهُوا قَوْلِي

Artinya : "Wahai Tuhanku, lapangkanlah bagiku, dadaku; "Dan mudahkanlah bagiku, tugasku; "Dan lepaskanlah simpulan dari lidahku, "Supaya mereka faham perkataanku"


Kadang Kala hati ini terasa resah, gelisah dan ada perasaan khawatir, meski kita tidak tahu apa yang kita khawatirkan. Kondisi ini membuat kita tidak bisa tidur dan bahkan berpotensi menyebabkan penyakit.
Jika hal itu terjadi, yang bisa kita lakukan adalah berdoa kepada Allah. Berdoa minta diberi ketenangan hati. Dan berikut ini adalah doa mohon ketenangan hati yang bisa and abaca:


DOA MINTA KETENANGAN HATI



اللَّهُمَّ إِنِّي أَسْأَلُكَ نَفْسًا بِكَ مُطْمَئِنَّةً، تُؤْمِنُ بِلِقَائِكَ، وَتَرْضَى بِقَضَائِكَ، وَتَقْنَعُ بِعَطَائِكَ


(Allohumma inni as-aluka nafsaa bika muthma-innah, tu'minu biliqoo-ik, watardlo bi qodloo-ik, wataqna'u bi'athoo-ik)

Artinya:
Ya Allah, aku memohon kepada-Mu jiwa yang merasa tenang kepadaMu, yang yakin akan bertemu denganMu, yang ridha dengan ketetapanMu, dan yang merasa cukup dengan pemberianMu.

Demikian ulasan selintas mengenai doa Penerang Hati dan Doa minta Ketenangan. yang diambil dari hadits riwayat Thabrani. Semoga bermanfaat. Terimakasih
Facebook Twitter Google+
Back To Top